5 Tempat Makan Siang Kids Friendly di Polanharjo Klaten,Bisa Main Air dan Mini Zoo,Instagramable

TRIBUNTRENDS.COM – Berikut lima tempat makan siang ramah anak atau kids friendly di daerah Polanharjo, Klaten, Jawa Tengah. Tak perlu bingung jika sedang berjalan-jalan di daerah Klaten. Ada banyak tempat makan terjangkau yang bisa dikunjungi bersama keluarga. Beberapa tempat makan siang enak di Klaten menawarkan nuansa yang nyaman dan dilengkapi dengan fasilitas ramah anak. Baca juga: Tenun Lurik Pedan, Oleh-oleh dari Klaten Punya Daya Seni…

6 Aktivitas di Kedai Pojok Klaten Tegalmulyo,Bisa Naik Kereta Gantung and Lihat Pemandangan Malam

Berikut ini 6 aktivitas yang bisa dilakukan di Kedai Pojok Klaten Tegalmulyo, bisa naik kereta gantung melihat pemandangan malam TRIBUNNEWSMAKER.COM – 6 aktivitas yang bisa dilakukan di Kedai Pojok Klaten Tegalmulyo untuk bersantai. Kedai Pojok di Klaten jaraknya cukup dekat dengan Gunung Merapi, selalu ramai didatangi pembeli dari Klaten atau luar kota. Kedai Pojok di Tegalmulyo ini memiliki menu andalam kopi Merapi Sapuangin, yang menjadi…

Market Cap BEI Susut Rp 935 Triliun, Saham Perbankan Mulai Pulih?

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih berada di bawah tekanan. Meskipun sempat mencoba bertahan, IHSG tetap menunjukkan tren pelemahan dengan mencatatkan penurunan sebesar 1,54% sepanjang pekan lalu. Saat ini, IHSG berada di level 6.638,45, mencerminkan penurunan sebesar 6,24% secara year-to-date (YTD). Kinerja IHSG menjadi salah satu yang paling tertekan di kawasan Asia Pasifik, hanya lebih baik dibandingkan bursa…

Penjualan ORI027 Meningkat Jelang Penutupan, Investor Masih Fokus pada Tenor Pendek

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menjelang akhir masa penawaran, obligasi ritel seri ORI027 menunjukkan tren peningkatan pemesanan. Berdasarkan data aplikasi Bibit, salah satu mitra distribusi, hingga Minggu (16/2), sisa kuota untuk ORI027 tenor 3 tahun (ORI027-T3) tinggal 9,5%, sementara tenor 6 tahun (ORI027-T6) masih tersisa 57,6%. Baca Juga: Penjualan ORI027 Tembus Rp 20 Triliun, Ini Pendorongnya Jika ditelaah lebih lanjut, mayoritas pesanan…

Jersey Baru Timnas Indonesia Laku Keras di Hari Pertama Penjualan,Suporter Beli di Harga Rp1,3 Juta

TRIBUNJAKARTA.COM – Apparel resmi Timnas Indonesia, Erspo, telah memulai pemasaran jersey dengan desain baru mereka, pada Jumat (14/2/2025) kemarin. Jersey baru Timnas Indonesia ini dijual secara eksklusif oleh Erspo, melalui platform belanja online, Shopee. Dalam hari pertama penjualan, Erspo menjajakan jersey berjenis Player Issue baik versi kandang maupun tandang. Jersey Player Issue adalah jersey dengan kualitas terbaik, serupa dengan yang…

Alasan Ancelotti Real Madrid tak Bisa Kalahkan Osasuna di Liga Spanyol,Sorot Kartu Merah Bellingham

TRIBUNKALTARA.COM – Simak alasan Carlo Ancelotti seusai Real Madrid tak bisa kalahkan Osasuna di Liga Spanyol alias La Liga 2024/2025. Pelatih Real Madrid yakni Carlo Ancelotti ikut sorot kartu merah yang diberikan wasit kepada Jude Bellingham dalam laga kontra Osasuna di Liga Spanyol. Duel Osasuna vs Real Madrid di Liga Spanyol digelar pada Minggu 16 Februari 2025 dini hari WIB. Laga Osasuna vs Real Madrid di Liga Spanyol digelar di El Sadar…

Gempa Goyang Sukabumi Jawa Barat,Cek Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang Lalu via BMKG Kedalaman 28 Km

TRIBUNKALTARA.COM – Lihat kabar terbaru dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG yang merilis info gempa terkini di Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat hari ini pada Minggu 16 Februari 2025. Informasi BMKG terbaru, menyebut gempa hari ini guncang tenggara Sukabumi, Jawa Barat. Dalam rilis terbarunya, BMKG sebut gempa terkini yang guncang tenggara Sukabumi, Jawa Barat miliki magnitudo 3.2. Rilis BMKG hari ini sebut waktu…